Sabtu, 24 November 2012

Salam Dan Ucapan Sehari - Hari Menggunakan Bahasa Jepang


Kali ini saya kasih tau  cara menggucapkan salam dan ucapan dalam sehari - hari (Hibi o aisatsu to kaiwa hyoogen), salam yang saya posting adalah dari pertama bertemu sampai akan berpisah, langsung aja dicheck dibawah, Check It Out :


1. SALAM PERTEMUAN (Atta oki)
- Ohayou gozaimasu : Slmat pagi
- Konnichiwa : Selamat siang
- Konbanwa : Selamat malam
=> Ketiga Kata diatas bisa diartikan "Hay" atau "Hello"

2. SALAM PERPISAHAN (Wakareru toki)
- oyasuminasai : selamat tidur,istirahat
- sayounara : selamat tinggal
- baibai : daaaa...
- jamata : sampai jumpa
- mata atode : sampai jumpa nanti
- mata ashita : sampai jumpa besok
- mata raishu : sampai jumpa minggu depan.

3. SALAM BILA LAMA TIDAK BERJUMPA (Hisashiburi ni atta toki)
- o hisashiburi desu ne
- gobusata shite imasu
- gobusata shite arimasu
=> Kata diatas semuanya artinya sama yaitu "Lama tidak jumpa ya"

4. SALAM SETELAH BEKERJA (Shigoto ga owatta toki)
- otsukaresama deshita : selamat kerja..
- domo , mata ashita : terima kasih , sampai jumpa besok lagi.

5. SALAM KETIKA PERGI (iku toki)
- ittekimasu : pergi dulu..
- itterasshai : selamat jalan...

6. SALAM KETIKA DATANG (kuru toki)
- tadaima : aku pulang..
- okaerinasai : selamat datang..

Bonus post ini :
- Arigatou gozaimasu : terima kasih
- sumimasen : maaf, permisi
- nnegaishimasu : tolong ya..
- shitsurei shimasu : permisi..
- o tanjoubi omedetou : selamat ulang tahun
- go kekkon omedetou : selamat tahun baru.

Nah, mudah kan?, sekian dulu semoga bermanfaat, Arigatou Gozaimasu udah berkunjung...

0 komentar:

Posting Komentar

Komentar lah dengan sopan...!!!

♫ BGM ♫